Nama Program
Mendukung tumbuhkembang “iklim wirausaha” di lingkungan KAFE FEB Unsoed
Aksi
menyelenggarakan “hari promosi bisnis” di Group-group WA KAFE dan masing-masing angkatan Memobilisasi kekeluargaan dan kesetiakwanan ke dalam aksi “bela dan beli produk alumni” Memediasi “mutual partnership” antar wirausahawan di lingkungan KAFE
Waktu
Semester 1 dan Semester 2
Anggaran
tentative/ probono